RADAR NONSTOP - Agnez Mo bikin gempar warganet. Penyanyi 'sensasional' ini tak mengakui dirinya memiliki darah Indonesia.
Dalam wawancara dengan media Amerika Serikat, Agnez Mo menjelaskan kalau ia berdarah Jerman, Jepang, dan China.
Pernyataannya itu menulai polemik di media sosial. Video yang dia bagikan di Instagram itu telah disaksikan 206,2 ribu netizen dan ada 1,6 ribu komentar yang masuk. Semuanya kebanyakan menyayangkan Agnez Mo berkata demikian.
BERITA TERKAIT :Pemain Ajax Amsterdam Ini Bakal Gabung Tim Garuda?
Lesti Kejora Dan Kartika Putri Temani Ruben Onsu Hingga Masuk Islam
"Walau pun sudah go Internasional, Agnez tadi lupa dengan Indonesia dari awal dia merintis kariernya," komen @aprizal***. Begitu juga dengan komentar @zamilzedd yang mengaku kecewa. "Sedikit kecewa, sih," ungkapnya.