Kamis,  21 November 2024

Jakarta Kelabu, Hujan Biasa Macet, Hujan Deras Banjir

RN/NS
Jakarta Kelabu, Hujan Biasa Macet, Hujan Deras Banjir
Ilustrasi

RN - Lalu lintas di Jakarta stag. Macet terjadi di mana-mana. Kemacetan diduga dampak dari hujan yang mengguyur Jakarta sejak Selasa (30/1) pagi.

Mardi warga Depok yang terjebak macet di Antasari harus menempuh 1,5 jam untuk sampai di kawasan Thamrin. "Perut mual, pala pusing. Macet parah," keluhnya. 

Di Tol Dalam Kota juga mengalami kemacetan di sejumlah titik. "Saya dari Pasar Rebo ke Slipi hampir 2 jam. Macetnya parah oi," ungkap Abidin, karyawan swasta di kawasan Jakbar.

BERITA TERKAIT :
Jakarta Bakal Hujan Lagi, Siap-Siap Macet Horor 
Hujan Sebentar Dan Tak Besar, Jalanan DKI Sudah Ngambang 

Lembaga TomTom InterInternational sempat menyebut Jakarta masuk ibu kota dengan kemacetan terparah di dunia.