Jumat,  22 November 2024

Nasib PSBB DKI Hari Ini

Pasien Sembuh Dan Meninggal Terbanyak Di Pademangan 

NS/RN
Pasien Sembuh Dan Meninggal Terbanyak Di Pademangan 
Ilustrasi

RADAR NONSTOP - Kalurahan Pademangan Barat, Jakarta Utara menduduki posisi pertama pasien sembuh terbanyak. Selain sembuh, kasus pasien meninggal juga berada di Pademangan Barat.

Hingga Minggu (11/10) dini hari, data dari web resmi Corona milik Pemprov DKI Jakarta : corona.jakarta.go.id menyebutkan, positif 85,167 kasus, sembuh 70,487 kasus dan meninggal 1,877 kasus.

Sementara tingkat kesembuhan 82,3 persen dan tingkat kematian 2,2 persen. Inilah 10 kelurahan pasien sembuh terbanyak : 

BERITA TERKAIT :
Sikapi Kondisi Pasien Koma Usai Menjalankan Operasi, Begini Penjelasan RSUD Kota Bekasi
Duka Gempa Sumedang, Pasien RSUD Teriak Kiamat Sambil Bawa Infus 

600 PADEMANGAN BARAT

527 CEMPAKA PUTIH BARAT

506 LAGOA

459 KEBON JERUK

457 PENJARINGAN

422 SUNTER AGUNG

420 CENGKARENG TIMUR

412 PENGGILINGAN

406 DUREN SAWIT

406 KEBON MELATI

Sedangkan kasus pasien meninggal terbanyak di 10 kelurahan yakni : 

21 PADEMANGAN BARAT

18 PALMERAH

18 SUNTER JAYA

16 JOHAR BARU

16 TANAH TINGGI

15 CEMPAKA BARU

15 KEBON JERUK

15 PENJARINGAN

15 SUNTER AGUNG

14 KLENDER